Kegiatan ini menjadi ajang untuk saling mengenal dan mempererathubungan antar sesama mahasiswa baru, Selain itu, sesi pelatihan ecampus memberikan wawasan dan keterampilan yang sangat bermanfaat bagi para mahasiswa dalam mengakses dan memanfaatkan platform e-learning di Universitas Islam Bunga Bangsa Cirebon. Diharapkan dari pelatihan ini mahasiswa dapat lebih siap dan percayaRead More →

Rektor Universitas Islam Bunga Bangsa Cirebon (UI BBC) menggelar seleksi beasiswa Tahfidz Al-Qur’an Angkatan ke-22 untuk mahasiswa semester genap periode 2023-2024, baik tingkat pemula maupun tingkat lanjutan di gedung Auditorium UI BBC pada Kamis 23 Mei 2024. Tepatnya di Jln. Widarasari III Tuparev, Sutawinangun, Kedawung, Kabupaten Cirebon, Jawa Barat. SeleksiRead More →

Seminar Strategi Lolos Program Penelitian, Publikasi Ilmiah, dan Pengabdian Kepada Masyarakat (LITAPDIMAS) Kemenag RI. Acara yang berlangsung di Ruang Auditorium Kampus UI BBC Pada Rabu, 8 Mei 2024, Kami Berharap Ilmu dan Inspirasi yang di peroleh dapat menjadi tonggak penting dalam pengembangan pengetahuan dan pengabdian masyarakat. Semoga kerjasama dan keberlanjutanRead More →

” Selamat Dies Natalis ke-56 kepada Universitas Islam Negeri Sunan Gunung Djati Bandung, Selamat dan sukses selalu dalam mengemban misi pendidikan yang berkualitas. Semoga setiap langkah yang diambil selalu memberikan manfaat luas bagi masyarakat dan bangsa. Teruslah menjadi sumber inspirasi bagi generasi penerus dalam membangun masa depan yang gemilang” #GoodCharacterandVisionaryRead More →